Kamis, 21 April 2011

Cara membuat daftar Isi otomatis di Word 2007

Pertama membuat skripsi biasanya temen saya membuat daftar isi secara manual. Ternyata hal tersebut juga saya alami pada awalnya. Untuk itu saya mau sedikit coret-coret masalah membuat daftar isi otomatis.
Berikut langkahnya:
  1. Siapkan kopi, dan berdoa. Karena biasanya kalau belum faham agak lama bisa 1 hari. hua hahahah
    Selesaikan dulu skripsi kamu sampai kelar, jangan lupa editannya juga ya...
  2. Langkah selanjutnya mata harus fokus pada style di MS Word 2007, ups jangan lupa yang mau di jadikan judul di block dulu ya...
  3. Block Judul BAB nya yang akan di masukkan ke daftar isi. kemudian klik Heading1 pada style. Cling....pasti format akan berubah defaultnya Word, sehingga kita harus mengubah lagi tataletak, jenis font, dan ukuran font                                                  
  4. Setelah selesai dengan mengubah format BAB yang sudah jadi Heading1 tadi baru sekarang setting tersebut kita masukan dalam memory heading1 sehingga waktu kita mengklik mengubah style BAB selanjutnya menjadi heading1 sama seperti yang pertama tadi.

  5. caranya seperti gambar diatas. Ubah BAB menjadi Heading1, Ubah Font dan tataletak, klik icon kecil untuk memunculkan style dan klik bagian kanan heading1 dan update heading1 tersebut.
  6. Ubah style semua bab yang akan dijadikan daftar isi menjadi heading1 dan ubah style sub Bab menjadi Heading2 dan lakukan cara di atas. 
  7. Terakhir masuk ke menu References, Table of Contents, Pilih Automatic Table1 atau lainya untuk edit 
  8. Alhamdulillah akhirnya judul sudah jadi dengan baik. Tinggal menghapus atau mengganti tulisan Contents di atas daftar isi tersebut 
Jangan lupa tinggalkan komentar ya....
terimakasih dari www.maswahyu.web.id

    10 komentar:

    mohamad ridwan mengatakan...

    saya coba ya ......trims

    Anonim mengatakan...

    ane lg nyari yg kaya gini,,,

    Anonim mengatakan...

    bagus bget gan..
    trims,
    saya coba dlu

    Sosio Kreatif mengatakan...

    mudah2an bermanfaat buat org seperti saya

    download games gratis mengatakan...

    TERIMAKASIH INFO'Y SOB

    Anonim mengatakan...

    MAKASIH banyak....
    aku udah coba dan berhasil mudah-mudahan ditambah lagi ilmu dan pengetahuannya amiin...
    wito sumantri

    Unknown mengatakan...

    thanks gan ,,, membantu banget , artikelnya mudah d pahami !!
    Domou Arigatou

    Unknown mengatakan...

    tengkyu bang 2 menit nyoba langsung.

    M. HARIYANTO mengatakan...

    Sudah siapin kopi, doa tapi gagal juga Gan.. hehehe

    Unknown mengatakan...

    Keren Makasih banyak ya ,....:D

    Posting Komentar

     

    Posting terbaru

    Anda ingin trading dengan modal hanya $1 saja... Silakan daftar di sini maka anda akan dapat $5 gratis Marketiva